Saturday, April 4, 2015

Mengembalikan File Yang Terhiden Oleh virus

Mengembalikan File Yang Terhiden Oleh virus

Pernahkah Flesdisk anda terkena virus,,lantas file dan folder-foldernya hilang? Sebenarnya tidak hilang, virus menyembunyikan file/folder kita tersebut dan meduplikatnya dengan shorcut. Ok langsung aja ya.

  1. Buka Command Prompt, caranya klik di run "cmd" atau All Program > Acessories > Command Prompt
  2. Setelah jendela Command Prompt terbuka, ketikan perintah F:
    ( Jika Flesdisk anda di Drive : F) jika flesdisk anda di drive G, maka ketikan G:
  3. Lalu Enter
  4. Ketikan perintah : "attrib -s -h -a -r *.* /s /d
    (tanpa tanda kutip )
  5. Lalu enter
  6. Selesai, tunggu beberapa detik dan lihat folder didalam flesdisk anda telah muncul kembali

    Terimakasih, selamat mencoba.

0 komentar:

Post a Comment